Bahan bahan stiker paling bagus – Menjadi hal yang tidak asing lagi jika saat ini stiker merupakan bahan yang paling dibutuhkan untuk berbagai hal seperti halnya variasi kendaraan motor. Pasalnya stiker mampu menghasilkan desain yang lebih bagus tetapi terlihat simple dan keren. Inilah kenapa tak heran jika saat ini stiker banyak diminati.
Belum lagi didukung dengan berbagai jenis stiker yang cukup terkenal seperti Scothclite, Carbon Kevlar, Oracal, Glitter dan Vinyl. Yang mana setiap jenis stiker itu memiliki kelebihan dan kekurangan tersendiri. Sehingga jika anda sedang mencari bahan bahan stiker paling bagus, pastikan sudah mengetahui spesifikasinya.
Scotchlite, Oracal, Glitter, Vinyl, Carbon Kevlar
Seperti yang telah dijelaskan sebelumnya memang terdapat banyak sekali bahan stiker yang bagus dan sangat disarankan untuk dipilih. Namun, daripada hanya membayangkan bagaimana jenis-jenis stiker tersebut, akan lebih baik lagi jika mengetahui lebih jelasnya seperti penjelasan berikut ini.
-
Stiker Vinyl
Stiker vinyl merupakan bahan stiker kertas yang mempunyai ciri khas pada permukaannya. Yang mana permukaan sticker vinyl ini cukup halus dan mengkilap. Sehingga tak heran saat digunakan stiker ini tahan air. Jika dilihat mungkin teksturnya menyerupai dengan plastik.
Dengan mengetahui spesifikasi tersebut mungkin anda bisa membayangkan bagaimana stiker yang biasanya digunakan dan mudah sekali ditemukan di pasaran. Ada beberapa merk stiker vinyl. Namun, merk yang paling terkenal adalah Ritrama dan Politape.
-
Stiker Carbon Kevlar
Adapun jenis stiker yang sering digunakan selanjutnya yaitu carbon kevlar. Yang mana stiker ini mempunyai ciri khas lebih tebal dibandingkan dengan stiker lainnya. Selain itu, stiker ini juga memiliki tekstur yang unik.
Dengan beberapa kelebihan tersebut heran jika bahan bahan stiker paling bagus ini biasanya digunakan untuk kebutuhan stiker otomotif pada motor dan mobil. Namun, untuk menghasilkan penampilan yang sempurna harus menggunakan alat khusus.
-
Oracal
Sesuai dengan namanya stiker oracal merupakan merk dari perusahaan terkenal yaitu Orafol yang berasal dari Jerman. Sehingga tak heran jika produk stiker yang dihasilkan kualitasnya cukup bagus dan harganya juga masih terbilang murah. Bahkan, kini perusahaan ini juga termasuk sebagai salah satu industri.
Jika dibandingkan dengan Ritrama dan 3M, ora kah juga hadir dengan berbagai produk bahan stiker vinyl yang memiliki kelebihan tersendiri. Adapun diantara kelebihannya mempunyai tekstur yang lentur dan daya tahan yang tinggi. Dengan beragam kelebihan tersebut tak heran jika soal ini stiker oracal di jadikan sebagai kebutuhan dekorasi seperti decal dan striping.
Tak hanya itu, ora kayu juga memiliki beragam varian yang sesuaikan berdasarkan dengan kecocokan penggunaannya serta grade. Seperti halnya grade untuk striping kendaraan, marine grade dan lainnya.
Adapun beberapa produk unggulan dari Oracal seperti berikut ini:
- Oracal 651 yang mudah sekali ditemukan di Indonesia dikarenakan untuk memenuhi beragam kebutuhan.
- Stiker Oracal 670 hadir dengan beberapa kelebihan seperti mempunyai kelenturan yang baik dan mempunyai kualitas premium.
- Oracal 951 jika memiliki kelebihan sendiri dengan hadirnya kualitas yang premium.
Baca Juga : Jenis Stiker Anti Air, Panas Dan Murah
Jual Bahan Stiker Warna Putih
Saat ini terdapat banyak sekali jenis stiker yang mungkin dapat dipilih sesuai dengan kebutuhan. Bahkan, telah tersedia juga beragam warna stiker yang cerah dan menarik. Salah satunya stiker putih yang bisa digunakan untuk apapun. Baik itu untuk desain eksterior mobil, lapisan peralatan rumah tangga dan lainnya.
Nah, apakah anda termasuk salah satu orang yang berminat untuk membeli stiker variasi kendaraan bermotor di Kabupaten Supiori? Jika benar, akan lebih baik lagi jika Anda mengetahui tips-tipsnya agar tidak salah dalam memilih. Tak perlu khawatir, karena berikut ini ada beberapa tips yang mungkin bisa anda terapkan saat membeli bahan bahan stiker paling bagus.
-
Memastikan Kualitas Cat Mobil
Tips pertama yang harus anda lakukan agar nantinya pemasangan stiker sesuai dengan keinginan, alangkah baiknya jika anda memastikan kualitas dari cat mobil. Yang mana hal ini sangat berpengaruh mengenai pemilihan stiker.
Mengingat tidak semua cat mobil bisa bertahan seperti semula setelah dipasang stiker. Sebaliknya jika memang kualitas cat mobil sudah terjamin bagus, tidak ada salahnya memilih jenis stiker apapun yang tetap aman.
-
Pilih Cutting Sticker Berkualitas
Tips selanjutnya harus anda lakukan agar mendapatkan stiker yang tepat yaitu memilih cutting sticker yang berkualitas. Pasalnya hal tersebut akan sangat berpengaruh terhadap cat mobil. Seperti yang telah dijelaskan sebelumnya jika tidak semua cat mobil dapat ditempel dengan stiker dan tidak akan mengelupas. Lalu, bagaimana jika cat mobil tidak bagus? Pasti akan mengelupas saat stiker juga di kelupas.
Nah, Salah satu ciri stiker yang tepat untuk dipilih yaitu tidak mempunyai lem yang menyengat alias netral. Biasanya stiker yang berkualitas ini mempunyai lem dengan warna yang lebih cerah. Dengan pemilihan stiker yang tepat ini dapat bertahan hingga tahunan.
-
Ketahui Jenis-jenis Stiker Dari Harganya
Tips yang tak kalah penting untuk dilakukan saat memilih bahan bahan stiker paling bagus yaitu dengan mengetahui jenis-jenis yang dijual di pasaran. Anda harus mengetahui jenis stiker ini mulai dari harga yang termurah hingga yang termahal. Selain itu, ketahui juga kelebihan dan kekurangannya.
Nah, beberapa jenis sticker yang sangat disarankan untuk dipilih seperti Oracal, Ritrama, Glittre, Scotchlite, Kodak Paper dan D-Cifix. Namun, dari beberapa jenis stiker tersebut Anda bisa memilih sesuai kebutuhan ataupun gadget yang dimiliki.
Untuk mengetahui beberapa jenis stiker tersebut Anda bisa mencarinya melalui internet atau bertanya langsung pada tempat penjualan stiker yang ada di Kabupaten Sapiori. Di tempat tersebut anda akan ditawarkan beberapa pilihan jenis teater yang mungkin anda akan lebih mudah untuk menyesuaikan dengan kebutuhan.
-
Pilih Warna Yang Sesuai
Tips yang tak kalah penting untuk diperhatikan saat memilih bahan-bahan stiker yaitu memilih warna yang sesuai dengan kebutuhan. Mengingat saat ini tersedia berbagai merk stiker dan juga beragam warna. Namun, pemilihan warna ini juga harus menyesuaikan dengan keawetannya.
Jadi, jangan hanya tertarik dengan warna stikernya yang bagus, tapi juga pastikan stiker tersebut sangat berkualitas dan tahan lama. Misalnya saja stiker dari beberapa merk terkenal seperti Oracal, Scotlite, Ritrama dan lainnya.
Tips tambahan yang mungkin sangat berguna yaitu setelah pemasangan stiker pastikan jika mobil tidak terlalu lama terparkir di bawah sinar matahari langsung. Setidaknya jika ingin memarkir mobil pastikan berada di tempat yang teduh. Tips yang satu ini sangat bermanfaat untuk membuat stiker bisa tahan hingga bertahun-tahun.
Bagaimana, sudah tau apa bahan bahan stiker paling bagus dan tepat untuk dipilih? Namun, pastikan jika anda menerapkan beberapa tips tersebut agar bisa mendapatkan stiker dengan kualitas yang bagus dan tentunya tahan lama. Selain itu, bisa juga memilih stiker dengan budget yang dimiliki.